7 PowerBank Terbaik

Gambar Powerbank

Samoedra Tekno - Assalamualaikum, Berjumpa lagi dengan saya.. Setelah sekian lama ane tidak menulis sebuah artikel. Pada kesempatan kali ini ane akan membuat sebuah artikel tentang 7 Powerbank Paling Bagus Untuk HP.

Tidak bisa kita pungkiri bahwa penggunaan Handphone di Negara Tercinta kita ini Indonesia, sudah sangat banyak sekali pengunanya. Oleh karena tiu kebutuhan akan PowerBank sangat-sangat dibutuhkan pada era sekarang ini.

Sebagian besar pengguna HP adalah berjenis Smarpthone atau Ponsel pintar, pada ponsel pintar banyak sekali fitur-fitur atau aplikasi yang tersedia. Kita juga bisa menambahkan aplikasi pada HP kita melalui Playstore (Android) & Appstore (IOS).

Biasanya penggunaan aplikasi tersebut tidak memerlukan sumber baterai yang sedikit oleh karena itu baterai dari ponsel kita menjadi sangatlah boros terlebih lagi jika Data Seluler kita aktifkan.

Pengertian Powerbank

Mari kita artikan kata Power & Bank. Power = Daya sedangkan Bank = Penyimpanan, dari kedua kata ini bisa kita simpulkan bahwa PowerBank adalah sebuah alat penyimpanan yang berisi daya.

Namun pada umumnya istilah PowerBank diartikan sebagai “ sebuah alat kecil yang praktis dan mudah di bawa kemana-mana, 
Powerbank ini sendiri mempunyai fungsi untuk men-charge kembali ponsel atau gadget anda saat gadget anda mulai kehabisan daya saat anda berada di luar ruangan yang tidak terdapat stop kontak atau colokan listrik.

Berikut adalah 7 power bank terbaik versi montlytech.com.

My Power Probox HE1-52U1

My Power Probox HE1-52U1 merupakan salah satu power bank terbaik karena memiliki daya tampung yang besar dan dijual dengan harga yang cukup terjangkau, sekitar 299 ribu rupiah saja.

Sony CP-F5

Power bank sony CP-F5 juga termasuk salah satu power bank terbaik dengan kualitas yang sangat bagus. Sayangnya power bank ini dijual dengan harga yang cukup mahal, yakni sekitar 450 ribuan.

Bravo Click

Bravo Click juga termasuk salah satu power bank terbaik yang memiliki kapasitas besar dan harga murah. Satu unit power bank ini dijual dengan harga 280 ribuan saja.

Evo 5.600 Mah

Evo adalah salah satu brand power bank yang layak untuk diperhitungkan. Anda bisa mendapatkan powe bank Evo dengan kapasitas 5.600 Mah dengan harga 285 ribuan saja.

Philips Power Bank 7.800 mAh

Bagi anda yang menginginkan power bank dengan kapasitas yang lebih besar bisa mencoba Philips Power Bank 7.800 mAh yang dijual dengan harga 345 ribuan saja.

SSk Power Bank 7.500 mAh

SSk Power Bank 7.500 mAh adalah salah satu power bank berkapasitas besar yang dijual dengan harga termurah hanya sekitar 200 ribuan saja.

I-One Power Bank 15.000 mAh

I-One Power Bank 15.000 mAh adalah power bank terbaik dengan kapasitas super besar 15.000 mAh yang dapat digunakan untuk beberapa kali pengisian baterai. Harganya hanya 400 ribuan saja.

Demikian sedikit informasi yang bisa ane sampaikan mengenai 7 PowerBank Paling Bagus Untuk HP, semoga sedikit informasi diatas bisa membantu anda dalam menentukan pilihan untuk membeli sebuah PowerBank.

Ane rasa sekian dulu perjumpaan kita, bila ada waktu kita berjumpa di lain kesempatan.. Jika artikel diatas dirasa bermanfaat untuk anda ane mohon untuk membagikannya

0 komentar:

Post a Comment